Turkish Bread isi abon dan keju

Dipos pada February 7, 2022

Turkish Bread isi abon dan keju

Anda sedang mencari inspirasi resep Turkish Bread isi abon dan keju yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Turkish Bread isi abon dan keju yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Turkish Bread isi abon dan keju, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Turkish Bread isi abon dan keju enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Turkish Bread isi abon dan keju sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Turkish Bread isi abon dan keju memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

2 October 2021 Buat cemilan roti yuk..sekalian buat besok pagi breakfast. Bikin Turkish Bread lagi nih,bedanya diisi abon dan keju aja. Cara membuatnya juga mudah. Bentuknya seperti pizza, oh iya..gak punya daun seledri sy pakai pizza chopper aj. Source by @linakwee πŸ™πŸ˜‡ #DirumahAja# #RotiHomemade#

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Turkish Bread isi abon dan keju:

  1. Bahan A :
  2. 10 gr gula pasir
  3. 5 gr ragi instant
  4. 150 ml susu cair hangat
  5. Bahan B :
  6. 300 gr tepung terigu pro.tinggi
  7. 1 btr telur
  8. 1/8 sdt garam
  9. 25 gr butter
  10. U/ topping :
  11. Abon ayam(chicken floss)
  12. Slice keju cheddar
  13. Pizza chopper
  14. U/ olesan :
  15. 1 kuning telur
  16. Pizza chopper

Langkah-langkah untuk membuat Turkish Bread isi abon dan keju

1
Siapkan bahan-bahannya
Turkish Bread isi abon dan keju - Step 1
Turkish Bread isi abon dan keju - Step 1
Turkish Bread isi abon dan keju - Step 1
2
Campur semua bahan A,tepung terigu,telur,garam,uleni hingga setengah kalis. Masukkan butter, uleni kembali hingga kalis elastis. Diamkan selama 1 jam.
3
Kempiskan adonan,lalu bagi adonan menjadi 2 bagian sama rata. Lalu ambil satu adonan,gilas tipis lalu tata di loyang(sy.pake loyang pie). Lalu tabur bahan isi(sy.abon ayam,keju slice,dan taburi chopper pizza). Lalu tutup dg sisa adonan yg sudah di gilas. Dan rapatkan bagian sisinya.
4
Tusuk-tusuk dg sumpit hingga membentuk 8 bagian. Lalu oles dg kuning telur dan taburi chopper pizza.
5
Oven dg suhu 180Β°c selama 25 menit. Setelah matang olesi dg margarine/butter. Setelah matang,biarkan suhu ruang,baru potong-potong dan sajikan bersama keluarga πŸ™πŸ˜‡

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Khubz roti arab atau roti pita

Khubz roti arab atau roti pita

berawal dari adek ipar minta makan di restoran arab jadilah kita kesana. menu yg di pilih adalah jenis menu steak ala arab daging sapi panggang serta ayam dan pakai roti khubz ini namun hanya dapat 4 potong kecil okeh kita ky hampir rebutan dan kurang fix bikin sendiri aja biar puas

Arabian Dates Milk Cocktail

Arabian Dates Milk Cocktail

Di rumah lagi ada stok susu kurma kotak. Diminum gitu aja udah biasa. Coba-coba masukkan isiannya. Di rumah ada kurma, buah tin dan kismis, sekalian masukkan ketiganya kedalam susu kurmanya, tambahin es batu, jadi deh minuman segar disiang hari yang panas. Berhubung isiannya buah-buah yang biasa terdapat di tanah arab, makanya judulnya pake kata-kata "Arabian", biar ada kelainan dikit. Manisnya kurma dan buah tin diseimbangkan dengan rasa asam dari kismis. #PejuangGoldenApron2 #week36 #arab #minuman

1 porsi
Teh Susu Rempah Arab (Syai Haleeb)

Teh Susu Rempah Arab (Syai Haleeb)

Bismillaah, Minggu Ke-45 (Senin, 5 April 2021). Baru perdana membuat syai haleeb, ternyata enak banget, bikin anget dan seger di badan πŸ’œ. Hatur nuhun, mba Endah untuk inspirasi resepnya. Maapkeun late post ya πŸ™πŸ˜˜ Source : happy end #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_HappyEnd #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring #PejuangGoldenApron3

Mento khas arab

Mento khas arab

Setiap acara2 keluarga disini makanan ini paling langka dan termahal sejagad piring hehehe soalnya kalau mesen satu buahnya aja harganya 4500 dan mesen harus borongan sekotak lagi alhasil kepo n tanya sana sini karena tdk ada yg tau resep aslinya maklum barang dagangan resep tdk dipublikasikan hehehe alhasil jadilah resepku kreasi modal nekat Favorit bangat buat hantaran acara2 special dan dijamin nagih #5resepterbaruku

40 porsi
2 jam lebih
10_MAHSHOOS LAHMA rendang kambing Arab

10_MAHSHOOS LAHMA rendang kambing Arab

Hidangan daging kambing khas Arab. Terkenal saat musim Qurban. Uniknya setelah matang disimpan di "freezer" hingga beku, awet bulanan. Dahulu para musafir Arab saat mengembara membawa bekal lemak/daging beku ini. Jika mau makan tinggal dipanaskan. Lemak yang meleleh dicocol dengan "khubz" roti arab / flat/pita bread. Seperti rendang namun "tanpa santan". Yuuuuk silakan dicicipiii :)

Arabic fried chicken

Arabic fried chicken

Krn ada yg jual ayam goreng arab,ankku pengen di belikan, akhirnya beli dan ternyata dia suka,besoknya minta lagi di belikan🀭 Krn SDH tau rasanya, aq jg sdh cicipi ternyata aroma dan rasa nya arabian bgt πŸ‘Œ ternyata bumbu dasarnya gak jauh dari garam masala...dan ternyata setelah aq coba buat sdri di rmh benar rasanya pas sprti yg beli πŸ‘, untung kmrin buat stock byk buat garam masalanya😊

4 orang
30 menit
Menemen (Turkish Breakfast)

Menemen (Turkish Breakfast)

Gara-gara sering nonton kuliner turki di youtube, jadi pengin nyoba breakfast yang satu ini. Percobaan pertama ternyata sukses, dan jadi salah satu breakfast kesukaan ayahnya anak-anak sekarang. Penambahan bon cabe atau sambal botolan, cuma modifikasi dari saya aja, karena emang lidah suka pedas. Bebas mau berkreasi pakai apa saja, mau nambahin keju juga cocok. Resep ini saya lihat dari channel youtubenya seorang traveler bule "Jason Billam Travel". #PejuangGoldenApron2 #week17 #turki #breakfast #sarapan

Nasi Bukhori Ayam

Nasi Bukhori Ayam

Nasi Bukhori Bumbu Instant Masak Ricecooker. Ciri khas nasi bukhari biasanya nasi berwarna kuning-orange, ada serutan wortelnya, kismis, kacang balilah, dan rasa rempah-rempah yang kuat. Nasi bukhari juga sama dengan nasi kabsah yang olahannya menggunakan saus atau campuran tomat. Namun pada nasi bukhari sepertinya akan cenderung memperhatikan rasa tomat yang cukup kuat bersemayam pada lidah. Dari segi aroma, nasi arab satu ini lebih memiliki aroma yang lebih kuat dari nasi kabsah. Nasi ini dimasak dengan cara pada umumnya, yaitu dengan mencampurkan rempah seperti kapulaga, cengkeh, bunga lawang, bawang merah, bawang putih, ketumbar, dan lainnya pada saat nasi dimasak. Setelah matang, nasi ini biasanya ditambahkan kismis atau bijian lain sebagai pelengkap, serta daging ayam, atau kambing sebagai menu lauknya. Nasi bukhari biasanya berwarna merah dan lebih segar karena banyak memakai tomat. Penyajian nasi bukhari biasanya disandingkan bersama salad, yoghurt vegan, kacang-kacangan dan tahu. Hal inilah yang menjadi perbedaan nasi bukhari dengan nasi kabsah. Ini semua bergantung kadar rempah yang digunakan saat proses pengolahan. Sumber : Cairo Food #PPKM #PosbarIdaman #CookpadCommunity_Depok #KreasiDepok_NasiBerempah #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Id #CookpadIndonesia #Cookpad_Id

4 orang
Turkish Delight

Turkish Delight

Turkish Delight, permen ini adalah permen khas Turki. Tekstur dan rasanya mirip seperti jelly, ada juga yg dicampur dengan kacang-kacangan, ada juga yg diganti dengan marshmallow..

5 porsi
390 menit
Daging Kebab Turki

Daging Kebab Turki

Kebab daging nya homemade. Semua pada doyan karna enak udah kayak beli. By. Anitya Hapsari IG : masak_itu_seru Youtube : Masak Itu Seru

8 bh
2 jam
Shawarma canai

Shawarma canai

Ada sisa roti canai yang dibuat kemarin, akhirnya dibuat ala2 shawarma untuk cemilan menjelang siang

Chai Tea Latte Arabia

Chai Tea Latte Arabia

Source : Noof's Kitchen Bismillahirrahmanirrahim.. Setelah dua bulan ndak tulis resep, akhirnya aktif lagi, hehee Bicara soal rempah, sepertinya Indonesia memang tempatnya. Dengan begitu banyaknya macam rimpang, tentu dg manfaat yg berbeda, Masya Allah.. Semua yg Allah ciptakan memanglah tdk ada yg sia2.. Menanggapi tentang pandemi yg terjadi saat ini, baiknya kita berikhtiar & tawakal, jgn lupa seimbang. Salah satu ikhtiar yg bisa kita lakukan yaitu; konsumsi makanan sehat, buah & sayur, minum madu, juga herbal yg lainnya. Seperti minuman ini, paket komplit plit pliit, segala macam rempah ada di dalamnya, cocok diminum hangat maupun dingin, Masya Allah.. Stay safe, teman2.. Semoga Allah selalu melindungi kita semua, aamiin ❀ #WeekendChallenge #cookpadcommunity_jember

Kroket Arab

Kroket Arab

Meskipun sama-sama terbuat dari kentang yang dihaluskan, kroket ini memang berbeda dengan kroket pada umumnya krn tidak menggunakan tepung panir sebagai pelapis. Di sebut kroket arab krn saya hanya menjumpai gorengan seperti ini di kampung arab (kawasan makam sunan ampel), yaaa walaupun banyak org madura di daerah itu yang juga pinter bikin kroket seperti ini...tetep aja namanya kroket arab =))

12 porsi
60 menit
Nasi Arab

Nasi Arab

Mamah aku lama tinggal di arab saudi jd diajarkanlah anaknya ni masakan daerah arab sana,dan aku suka dengan masakan yg penuh bumbu.

untuk 6 porsi
Kebab turki

Kebab turki

Makanan ini paling favorit dikeluarga kami, apalagi suami selalu request pake saus extra pedas 😁 Dari pada beli diluar mending kita buat sendiri aja, selain hemat di uang jajan isian kebabny jg pasti lebih banyak 😊 #weekendchallange #pejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity_kalteng

2 porsi
15 menit
Resep Samosa Isi Daging, Gorengan ala Timur Tengah

Resep Samosa Isi Daging, Gorengan ala Timur Tengah

Gorengan adalah cemilan yang disukai banyak orang. Makanan yang cocok sebagai teman di kondisi apapun ini memang begitu menggoda. Tak kalah nikmat dari bakwan, tempe mendoan, tahu isi (gehu), cireng atau gorengan lainnya di Indonesia, samosa bisa menjadi pilihan lain gorengan untuk cemilan. Samosa adalah makanan yang berasal dari daerah Timur Tengah, namun lebih diketahui sebagai jajanan yang berasal dari India. Samosa ini mirip dengan pastel yang kita kenal, namun berbeda bentuk dan juga isiannya. Umumnya samosa dibuat dengan isian daging, sayuran, rempah-rempah dan bumbu kari. Isian tersebut kemudian dibungkus dengan semacam kulit pangsit yang dibentuk segitiga, lalu digoreng. Jika bosan dengan gorengan yang sudah biasa dimakan, kita juga bisa membuat samosa sendiri di rumah. Coba resep Samosa Isi Daging ini berikut : https://kaldualania.com/blog/resep-samosa-isi-daging-gorengan-ala-timur-tengah/

Turkish Delight Rasa Kopi

Turkish Delight Rasa Kopi

Pengen banget ngerasain permen yg satu ini. Pas search ketemu resepnya prettyputri aku bkin setengah resep aja. Karena aku pengen #MakanKopi jd aku bkin yg berbeda. #3weekschallenge #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Baklava Ekonomis

Baklava Ekonomis

Ini untuk memenuhi janji ke mb Noer Hasanah yang minta dibuatin Baklava Ekonomis Baklava adalah sejenis makanan ringan di kawasan Turki. Makanan ini biasanya terdiri dari kacang walnut dan pistacio cincang lalu diberi pemanis dan dibungkus adonan roti tipis/phylo (Sumber: Wikipedia) Resep ini terinspirasi dari yummy kitchen meski dimodifikasi di beberapa bagian. Sengaja dibuat ekonomis karena hanya menggunakan kacang yang mudah didapat dan harganya juga lebih terjangkau dibandingkan kacang walnut dan pistacio yg harganya selangit 😁 Saya menggunakan kacang tanah, kacang kenari, dan kacang almond cacah serta ditambah kismis dan bubuk kayumanis. Untuk simpel sirupnya sy memilih menggunakan jeruk nipis daripada lemon. Intinya semua dibuat se-ekonomis mungkin. Oh iya sy buat yang ga berlapis-lapis seperti umumnya. Jadi jika ingin yg berlapis tinggal phylo ditumpuk berlapis2 setelah dioles mentega cair dan diberi taburan kacang. Enaknya kl buat sendiri tuh kita jadi bisa atur tingkat kemanisan simpel sirupnya. Karena biasanya baklava tuh manis bgt. Jadi kali ini aku buat yg ga terlalu manis. Jika masih dianggap kemanisan, bisa dikurangi takarannya #BaklavaEkonomis #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Makassar #GenkGadoGado #MasakAsyik