Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat

Dipos pada March 31, 2022

Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat

Anda sedang mencari inspirasi resep Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat memakai 18 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Awalnya pengan tahu kres, tapi serasa bosan akhirnya pengen dikasih isi dengan tumisan jamur dan aroma2 daun kare. Alhamdulillaah suami, ibu, bapak dan adik pada suka. Selamat mencoba....

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat:

  1. 30 buah Tahu goreng ukuran kecil (seukuran tahu sumedang)
  2. 300 gram Jamur Tiram (Bersih)
  3. 100 gram Buncis (Bersih)
  4. 2 batang Daun bawang
  5. 4 siung Bawang putih
  6. 2 buah Cabe merah
  7. 5 tangkai Daun kare
  8. 1/2 sdt Lada bubuk
  9. secukupnya Garam
  10. secukupnya Kecap
  11. secukupnya Gula pasir
  12. Bahan untuk Crispy
  13. 1 butir Telur
  14. 200 gram Tepung bumbu
  15. 100 gram tepung terigu
  16. Lada bubuk
  17. Garam
  18. secukupnya Air

Langkah-langkah untuk membuat Tahu Crispy Isi Jamur+Buncis Arabian renyah, enak, dan sehat

1
Membuat Isi : Potong daun bawang, cabe, daun kare dan buncis tipis2 (menyerong). Kemudian suwir2 jamur tiram.
2
Panaskan minyak, lalu masukkan daun bawang tumis sampai layu, masukkan bawang putih tumis sampai wangi. Tambahkan kecap manis lalu masukkan buncis. Kemudian masukkan jamur tiram. Aduk dan tumis sampai bumbu merata. Tambahkan lada bubuk dan gula, lalu masukkan daun kare. Tumis sampai air surut/habis.
3
Haluskan bawang putih dan garam.
4
Belah tahu yang sudah digoreng kemudian isi dengan bahan isi.
5
Campur tepung terigu. Tepung serbaguna, lada bubuk dan garam aduk sampai rata. Kocok telur, air dan 1/2 sdt campuran tepung, kocok sampai rata.
6
Balur tahu dengan tepung, lalu celupkan ke adonan telur kemudian balur lagi ke tepung sambil sedikit ditekan. Lalu goreng dengan minyak panas, goreng sampai mengkriting dan kriuk.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Arab

Sate Arab

Resep ini paling gampang dibuat. Bumbunya cuma diiris iris aja. Wangi jeruk limo nya menggugah selera. Jika mau pedas bisa di beri cabe rawit yang diiris atau ulek kasar.

3 porsi
30 menit
Chicken Shawarma Toasted

Chicken Shawarma Toasted

Ayam panggang ala timur tengah wangi rempah yang menggoda selera makan. Ini mother panggang sebagai pendamping nasi. Kalau untuk dimakan sama roti Pita atau Naan, Mother ganti pakai daging dada ayam fillet. Resep ini recook dari resep mbak Adelia Izza, Sekalian praktekin hasil belajar masakan Timteng kemaren. #DutaRecookBeraksi #DutaRecookBorneo #DutaRecookKaltim #DutaRecookBontang

5 potong
1 jam
Harisah (arabic tradisional food)

Harisah (arabic tradisional food)

Harisah..hmm makanan has arab ini banyak di jumpai pada hidangan pesta pernikahan dan acara penting lain sebagai makanan kebanggaan,resepnya saya dapatkan dari teman yg dikirim dg seporsi harisah yg super yumyyy.thank U friend😍

Goreng arab kambing/sapi

Goreng arab kambing/sapi

Makanan favorit keluarga...

3 porsi
30 menit
Roti Simit Khas Turki

Roti Simit Khas Turki

Simit.... roti khas turki yang gurih ini cocok buat cemilan bocah ku yang doyan banget ngemil. Saya baru tau.roti khas turki ini setelah searching di google dan karna ada pr dkitchenres_ dengan host mimi firda yang tema nya #mimpi1001malam ....kebayang dong pasti makanan khas timur tengah, nah saya pilih roti bagel khas turki ini aja, roti simit. Se enggak nya walau belum pernah berkunjung ke turki makanan nya dulu aja deh yang berkunjung ke lidahπŸ˜„πŸ‘Œ Source : frida frida #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_jakarta #dkitcheners_ #arisanround3_8 #mimpi1001malam Minggu 45/1

Kulit Kebab Turki

Kulit Kebab Turki

Assalamu'alaikum Bunda..Beberapa Hari Terakhir ini Mencoba Mengikuti Resep Cookpad Membuat Kulit Kebab Turki..Tadinya menggunakan Rolling tuk Bahan Kulitnya Entah karena sy masih belajar atau mmg gak Ahli kalii yaa hiii.hii.hii...Aduh Susahnya minta ampun hehehe krn bahan kulitnya Elastis Berminyak dan sgt kenyal..Huufft Akhirnya Aku cb manual aja Ala Jari Aku deh..Hasilnya Alhamdulillah Enak Garing dan Ukurannya Lebar sesuai keinginanku..."resep sederhanaku Agustus 2019"

Turkish Delight

Turkish Delight

3 orang
1,5 jam
Mini Turkish Pita Bread

Mini Turkish Pita Bread

Kalau jalan-jalan ke Timur Tengah, ga bakal susah nemuin roti yang satu ini. Selain bikinnya gampang, ingredientnya juga ga mahal-mahal banget. Roti ini sebenernya ga otentik Turki juga sih, cuma karena saya kenal roti ini pas lagi di Turki jadi saya namakan judul nya Turkish.

15 porsi
60 Menit
Tortilla (pembungkus kebab turki)

Tortilla (pembungkus kebab turki)

resep ini recook dr IG @tiyarahmatiya dengan sedikit modif sendiri tentunya :) Pengen cobain bikin kulit kebab gt,yaa walaupun ga mirip sama Abang Abang yg jual kebab. Tapi senenglah saat saya bikin kulit tortilla ini langsung ludes des des dimakan suami..gimana ga seneng n bangga πŸ˜‹ Tlimikicih suamikuuu *edisi_alay 😚

Sup Lentil Merah/Red Lentil Soup

Sup Lentil Merah/Red Lentil Soup

Salah satu soup andalan favorit keluarga, mudah dan gampang cara membuatnya. Resep ibu mertua dengan sedikit modifikasi selalu menjadi soup andalan.

4-5 people
40 minutes
Pogaca ( roti isi daging) ala Turki

Pogaca ( roti isi daging) ala Turki

Dapat resep ini pertama kali dari seorang tetangga yang orang Turki

4 porsi
60 menit
Kapuska / Turkish Cabbage Stew

Kapuska / Turkish Cabbage Stew

Halo Luur ! Stok kol saya lagi banyak nih, uda dibagi ke tetangga, udah dibuat Tumis Kol Pedas lah, dibuat Sop lah, masih aja ga abis abis πŸ˜‚ Nah jadinya muter muter deh di Cookpad cari inspirasi olahan Kol yang anti-mainstream menurut saya.. dan dapatlah resep di Noof's Kitchen ini : https://cookpad.com/id/resep/14959703-kapuskaturkish-cabbage-stew-sayur-kol-ala-turki?invite_token=bqnu3UuobSs8K4d24dNdEBKo&shared_at=1621048845 Tapi beberapa bahannya saya sesuaikan dengan stok saya aja yaa hehe, dan ada beberapa bumbu yang saya uleg aja soalnya ga punya versi bubuknya (detail pebedaannya bisa dilihat di resep aja yaa). Nah karena ada beberapa yang beda, jadi mungkin secara rasa ga se-otentik resep aslinya. Tapi gapapa, tetap enak koook πŸ˜€ Btw alhamdulillah ini resep ke-200 sayaa sejak join Cookpad akhir September 2020 lalu. Seneng bisa tau Cookpad, ikut berbagi resep dan belajar banyak dari user Cookpad lainnya πŸ˜€ Semoga bisa istiqomah masak dan nulis resep yeayy #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

Β± 5 porsi
Β± 45 menit
Nasi Goreng Arab dan Tandoori Chicken

Nasi Goreng Arab dan Tandoori Chicken

Resep ini saya recook atau cooksnap dari Ummi @mutabikhuwmi.. Terimakasih banyak ya Ummi atas resepnya β€οΈβ€οΈπŸ˜ŠπŸ˜ŠπŸ™πŸ™ Mohon maaf jika masih belum rapi πŸ€­πŸ€­πŸ™πŸ™ Mantap banget rasanya β€οΈπŸ‘πŸ˜Š #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #NasiGorengArab #ArabFriedRice #TandooriChicken This recipe i recooked from Mam @mutabikhuwmi.. Thanks Mam for the recipe πŸ™πŸ˜Šβ€οΈ This is so delicious β€οΈπŸ˜ŠπŸ‘πŸ‘

Kebab Isi Ayam / Shawarma

Kebab Isi Ayam / Shawarma

Gulungan pertama mungkin akan grogi. Tapi cobalah yang terbaik bagimu. Jangan ragu-ragu menggulungnya. Selamat mencoba. Semangat!

7 porsi
2 jam
Ekmek (roti turki)

Ekmek (roti turki)

Ekmek ini adalah makanan pokok masyarakat turki. Kalau orang indonesia belum makan namanya kalau belum makan nasi. Nah orang turki juga belum makan kalau belum makan ekmek. Ekmek ini harus ada di atas meja makan. Karna memang makanan pokok mereka adalah ekmek ini.

Grilled Chicken Breast and Rice Pilaf

Grilled Chicken Breast and Rice Pilaf

Singkat kata: mudah dan enak. Yumm!

Teh Susu Rempah Arab (Syai Haleeb)

Teh Susu Rempah Arab (Syai Haleeb)

Bismillaah, Minggu Ke-45 (Senin, 5 April 2021). Baru perdana membuat syai haleeb, ternyata enak banget, bikin anget dan seger di badan πŸ’œ. Hatur nuhun, mba Endah untuk inspirasi resepnya. Maapkeun late post ya πŸ™πŸ˜˜ Source : happy end #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_HappyEnd #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring #PejuangGoldenApron3