Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon)

Dipos pada February 18, 2022

Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon)

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) memakai 30 jenis bahan dan 15 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini sebenernya saya bikinnya banyak dan udah beberapa hari lalu krna buat orderan, cuma pas mateng gak sempet kefoto biasa keburu diambil yg mesen,😅 kebetulan nyisa beberpa biji difrezzer,hari ini digoreng dan hasilnya masih cantik,baru sempet deh difoto dan dipost 🤭... ●》Untuk kulitnya bisa menggunakan resep kulit pastel andalan masing-masing ya,tapi untuk isian agar rasanya autentik khas dari sambousek,sebaiknya diisi dengan isian daging/ayam cincang dgn bumbu rempah. Biasa disebut dengan "Sambousek bil Lahme". Sedang yang satunya lagi biasa diisi dengan campuran keju,disebut dgn "Sambousek bil Jibn" ●》Untuk yg diisi dgn campuran keju, biasanya menggunakan 3 jenis keju, yaitu Cheddar,Mozzarella dan keju Akkawi. Tetapi kalo keju Akkawi di Indonesia masih jarang/tidak ada,bisa diganti dengan halloumi,feta,ataupun cream cheese. Jika mau lbh gampang lagi,bisa diisi 2 macam keju saja,yaitu Cheddar dan Mozzarella dengan tambahan sentuhan rempah yg khas tentunya. ●》Resep yg saya tulis dibawah,hasilnyq sekitar 28 sampai 30 biji, atau besar kecilnya sesuaikan selera masing masing.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon):

  1. A.) Bahan Isian daging/ayam: (Sambousek bil Lahme)
  2. 1 kg daging giling/ ayam cincang
  3. 2 sdm minyak (untuk menumis)
  4. 300 gram bawang bombay/bawang merah besar India
  5. 5 batang daun bawang (cincang)
  6. 5 siung bawang putih cincang halus/diuleg
  7. Air (sekitar 5.sdm)
  8. 1 sdm perasan lemon/jeruk nipis
  9. 1 sdt jintan bubuk
  10. 1 sdm ketumbar bubuk
  11. 1 sdt merica bubuk
  12. 1/2 sdt kapulaga bubuk
  13. 1/2 sdt kayu manis bubuk
  14. 1 sdt cabe bubuk
  15. 1/2 sdt kunyit bubuk
  16. Garam halus (sesuaikan selera)
  17. Kaldu bubuk (sesuaikan selera)
  18. B. ●》Bahan Isian yg Keju: (Sambousek bil Jibn)
  19. 200 gram keju Mozzarella
  20. 100 gram keju cheddar (parut)
  21. 50 gram keju Akkawi (bisa pakai halloumi,feta atau cream cheese)
  22. 1 sdm habbatussauda/ Kalonji/jintan hitam
  23. 1 sdm daun mint kering yg sudah diremas (bisa pakai oregano)
  24. 1/2 sdt Paprika/cabe bubuk (bisa disesuaikan selera)
  25. C. ●》Bahan Kulitnya:
  26. 300 gram tepung terigu
  27. 65 gram margarin (lelehkan biarkan hangat kuku)
  28. 10 ml minyak goreng yg masih baru ya (sekitar 1.sdm)
  29. 1/2 sdt garam halus
  30. Air hangat (sekitar 100.ml sampai 120.ml) (atau sesuai kebutuhan

Langkah-langkah untuk membuat Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon)

1
A.●》Membuat Isian yg Daging ataupun Ayam (Sambousek bil Lahme): Panaskan minyak,masukkan bawang putih cincang tumis hingga harum. Masukkan bawang merah/bombay cincang tumis lagi hingga layu.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 1
2
Jika bawang sudah layu,ambil yang setengah bagian dan sisihkan dalam piring sendiri.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 2
3
Dan yg setengah bagian sisanya, biarkan tetap ditumis,lalu masukkan daging giling atau dada ayam cincang aduk rata, tumis hingga berubah warna. Jika daging sudah berubah warna,masukkan semua bumbu- bumbu bubuknya,juga garam dan kaldu bubuk,aduk hingga rata, tambahkan 5.sdm air tutup pancinya dan masak dengan api kecil hingga daging atau ayam matang.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 3
4
Jika daging sudah benar benar matang,masukkan lagi bagian bawang merah tumis yg dipisahkan tadi. dan juga daun bawang cincang. Aduk rata.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 4
5
Terakhir masukkan perasaan jeruk nipis/lemon, aduk rata dan masak sebentar hingga tekstur benar-benar kesat. matikan api kompor. biarkan hingga dingin.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 5
6
B.●》Membuat Isian yg isinya keju (Sambousek bil Jibn)= Dalam mangkuk campur semua isian yg ada (di.bahan.B) Aduk rata,tutup rapat taruh dalam kulkas sampai waktu pengisian agar tidak meleleh.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 6
7
●》Membuat kulit: Dalam wadah taruh tepung terigu,garam halus,minyak goreng dan margarin leleh hangat aduk sambil diremas remas hingga rata, sampai tepung bisa dikepal. **CATATAN** ●》Margarin yg dilelehkan, saat dimasukkan ketepung dalam suhu yg sudah hangat kuku ya, BUKAN yang masih panas.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 7
8
Masukkan air hangat sedikit demi sedikit ya,sambil kita ulen hingga tepung bertekstur agak basah dan sedikit lengket. terus saja uleni hingga adonan tidak lengket lagi diwadah maupun ditangan. lalu Tutup rapat adonan, istirahatkan 30.menit.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 8
9
Setelah 30 menit,ulen lagi sebentar saja,agar lebih rata.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 9
10
Lalu bagi menjadi bola bola kecil. Punya saya per.bola beratnya 18.gram
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 10
11
Isikan dengan isiannya. Bisa diisi yg isian daging ataupun dengan yg mixed keju. Tutup tekan rapat pinggirnya dan pilin seperti membentuk pastel pada umumnya.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 11
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 11
12
Taruh dalam tray/piring yg diolesi dengan minyak dulu sebelumnya agar tidak lengket saat diangkat nanti. **CATATAN** ●》kalau misal bikinnya pagi digorenngnya sore,bisa disimpan dalm kulkas lebih dulu, jangan ditumpuk dan jangan juga ditutup pakai plastik,karena klo ditutup pakai plastik bakal berembun dan kulitnya jadi basah bikin rusak. lebih baik tidak perlu ditutup apapun justru aman. Tapi klo mau ditutup untuk hygenis bisa ditutup nya pakai kain/serbet bersih aja.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 12
13
Goreng secara deep fry dlm minyak yg sudah panas dengan api sedang,seperti menggoreng pastel pada umumnya hingga golden brown.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 13
14
Sajikan selagi hangat sebagai teman ngeteh ataupun ngopi.
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 14
15
Selamat mencoba semoga bermanfaat
Sambousek/ Pastel ala Timur Tengah (Lebanon) - Step 15

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

135. Chai Tea Latte Arabia

135. Chai Tea Latte Arabia

Berbagai jenis makanan atau minuman ala Timur tengah memang sangat identik dengan penggunaan rempah-rempah yang di campurkan ke dalam berbagai menu masakan ataupun minumannya. Tak heran menu-menu mereka selalu wangi rempah dan tentunya juga baik untuk kesehatan. Salah satunya adalah minuman yang satu ini "Chai Tea Latte" atau Teh Susu ala Timur Tengah ini. Rasa teh susu yang creamy di padukan dengan aroma rempah-rempah dapur, sungguh menghasilkan rasa yang nikmat dan baik untuk tubuh, rasanya pengen lagi dan lagi, tentunya juga menghangatkan badan karena adanya campuran jahe di dalamnya 😋😋. Apalagi di minum di kala cuaca sedang dingin ya, hemmmm... Sumber: Noof's Kitchen #Cookpadcommunity_Banjarmasin #Cookpadcommunity #ChaiTeaLatteArabia #ResepKe135

2 cangkir
Dill, Kasuri Methi, Jarjir (Tanam Herbs Arab dirumah)

Dill, Kasuri Methi, Jarjir (Tanam Herbs Arab dirumah)

Selain Cilantro yg memang masih agak susah ditemukan ditukang sayur ataupun dipasar. Ketiga herbs ini pun kalo di Indonesia seperti nya memang masih asing ya. Padahal perannya juga gak kalah penting dari si Cilantro yg dipakai dlm masakan Timur Tengah, India, apalagi masakan Irani Karena diresep² saya juga banyak yg menggunakan ke.tiga herbs ini,jadi skalian saya posting cara nanam sendiri ya,gampang banget pokoknya lebih gampang daripada nanem cilantro. Soalnya ke tiga herbs ini,asal biji rempahnya disebar, rajin disiram juga bakalan tumbuh dan lebih cepat daripada cilantro. *Untuk Dill atau Fennel ini adalah herbs yg berasal dari rempah yg disebut adas manis. *Sedangkan "Kashuri Methi/Fenugreek leaves" adalah herbs yg berasal dari rempah yg disebut klabet/kelabat. **Dan untuk "Jarjir" berasal dari "mustard seed". Jarjir merupakan lalapan favori_nya orang Arab ya, krn sangat bnyk manfaatnya, salah satunya sbg sexual health.😁 Saya posting ini untuk sekedar sharing aja ya, dan biar lebih tau jenis² herbs yg aslinya bisa dihasilkan dari bumbu rempah yg ada didapur kita sendiri dan tentunya biar gak ada alasan lagi skip skip bahan bumbu herbs buat masak dgn cita rasa yg otentik✌🤭😅.

Moussaka Macaroni with Saudia style

Moussaka Macaroni with Saudia style

Ada pepatah mengatakan 'tidak ada yg salah memasak pasta', kebetulan hari ini pingin makan pasta tapi pingin jg makanan berempah, jadi masak fusion aja menu saudia digabung dg pasta pasti enak😍😍 Aslinya moussaka memakai kentang tapi krn g ada stok ya udah kita pakai macaroni elbow yg ada dirumah, hasilnya sesuai ekspektasi, anak anak suka banget 😋 #DirumahAja #MasakAsyik #MasakanRumahan #MasakanKhasTimurTengah #OlahanPasta #MoussakaMacaroni

Nasi goreng ala timur tengah bumbu indonesia

Nasi goreng ala timur tengah bumbu indonesia

Awalnya dari coba2 memanfaatkan bahan sisa yang ada (sisa rendang lebaran waktu itu) rasanya malah nagih akhirnya sering bgt buat nasgor ini Untuk rasa kurang lebih seperti nasgor d warung arab di daerah saya hehehe karena menggunakan kuah rendang yang bercampur kari yang kaya rempahnya

2-3 porsi
Pide - Boat Pizza Ala Turki

Pide - Boat Pizza Ala Turki

What a productive day today 😆.. lagi kangen Istanbul jadi baking another turkish dish : Pide. Semacam pizza dibentuk boat, fillingnya bisa macam macam mulai daging giling, ayam, keju. Ini yang simpel aja keju sama smoked beef. #pide #pizzaturki #turki #mozarella #pizzakeju #communitycookpad _jakarta

Nasi goreng Arab

Nasi goreng Arab

Resep by Mba Farhah Sungguh enakkk🤤🤤🤤🤤

Arabic garlic butter rice

Arabic garlic butter rice

Butter rice dari negara Saudi Arabia resep dari @chef_noof . Saya tulis ulang resepnya. Resepnya mudah bisa d padukan sama ayam tandoori atau ayam bakar lainnya.

Shawarma / Kebab

Shawarma / Kebab

Hollaa, karena temanya makanan sehat & gak wajib cantumin foto step by step, mesti banget upload dong 😄 walau di tengah kesibukan Mamak (sibuknya kaum rebahan 😆). Setelah posting menu ini di ig, banyaaak yg dm saya dan laporan udah buat. Ada yang untuk bekalin Paksunya kerja, buat lunch diri sendiri di kantor, bekalin anak sekolah. Ponakan saya yg sd suka banget dibekali Shawarma ini ke sekolah, emang sih basicly udah suka sayur. Dan teman-temannya jadi minta dibikinin juga sama ortunya masing-masing setelah lihat. Alhamdulillah ya, dapat curhatan para mommy, yang anak2nya selama ini ‘bungkam’ kalau dikasih sayuran, setelah lihat & cobain menu sehat ini, jadi pada ketagihan & minta dibuatin untuk bekalnya. Bahagianya saya kalau anak-anak Indonesia suka sayur semua 🥰. Ini pakai bumbu kari garam masala ya, penuh dengan rempah sehat, yang bisa memperkuat daya tahan tubuh, atas izin Allah. Bikinnya praktis, gak ada susah-susahnya sama sekali Moms. Double kaan bahagianya 😁. Sementara kulit tortila /kulit kebabnya belum saya posting ya, baru resep Shawarma-nya dulu. Yang udah kepo bisa mampir ke ig saya @marhezaayu ada juga resep makanan sehat lainnya ya Moms. #WeekendChallenge

2 porsi
Nasi kuning wong Arab Mami Qilla

Nasi kuning wong Arab Mami Qilla

Nasi kuning khas Arab bumbu rempah" terasaa nikmat meresap

6 porsi
20menit
Sarma Börek (Turkish Food)

Sarma Börek (Turkish Food)

setelah beberapa hari masak kampung, hari ini bikin masakan turki Sarma Börek, kulit yg dipakai adalah kulit asli börek yg di jual di supermarket kepunyaan orang turki. Isi nya saya bikin 3 macam : turkish ham (halal)-Feta cheese & parsley-Bayam pakai bumbu paprika turki #FestivalRamadanCookPad

Menemen (telur orak arik ala Turki)

Menemen (telur orak arik ala Turki)

Menemen adalah hidangan tradisional Turki🇹🇷 yang terdiri dari telur, tomat, paprika hijau, dan rempah-rempah seperti lada hitam dan merah yang dimasak dengan minyak zaitun atau minyak bunga matahari. Keju putih, dan produk charcuterie seperti sucuk atau pastırma juga dapat ditambahkan. Wikipedia Bikin porsi kecil, biar cepet masaknya Bahan dari pasar cookpad : telur ayam dan roti chapati Source : Mrs. Karagol's Kitchen #BelanjaIdeDiPasarCookpad #PejuangGoldenApron2

Baklava

Baklava

Snack dari Timur Tengah ini cukup terkenal. Ini snack favorite saya dan anak-anak. Mereka bilang Baklava ini lebih enak dari yg di Resto Turki di Jakarta. Alhamdulillah, bisa memenuhi selera keluarga yg tidak suka terlalu manis. Saya buat dengan isi kacang pistasio dan kacang mede, dengan loyang ukuran 20x20x4cm. Disini saya tulis resep membuat Baklava. Untuk kulitnya lihat Resep Phyllo dough saya sebelumnya. #Cookpadcommunity_Jakarta

1 loyang
Kentang Arab Oregano

Kentang Arab Oregano

Minggu ini event CoBoy dan 3C sama² makanan keringan. Banyak pilihan makanan kering, terutama cemilan. Penasaran banget sama kentang Arab ini. Terinspirasi jajanan pinggir jalan didekat desa. Karena penasaran sama rasa dan bentuk nya, jadi saya beli. Eeehhh ternyanya kentang yang dibalut dengan tepung. Mirip sama ayam goreng tepung. 😄 Kentang arab atau kentang kribo menjadi salah satu jajanan hits saat ini. Camilan dengan baluran tepung krispi ini cukup diminati masyarakat karena kelezatannya. Teksturnya yang lembut di dalam namun renyah di luar gak heran membuat siapa pun ketagihan. #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #CoboyMaBarMaCo_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Kediri

Easy Tuna & Cheddar Turkey breast Sandwich 🧺🥪🏖

Easy Tuna & Cheddar Turkey breast Sandwich 🧺🥪🏖

Mudik kmren saya sempet minta salah satu koleksi Rantang ( Tiffin ) punya ibu. Seneng banget bisa mengurangi penggunaan plastic. Saya berusaha sebaik mungkin plastic free on our household 💚 Sekarang praktis & easy bawa bekal picnic. Tmn2 bilang , it’s so vintage! 😝 Let’s be plastic free 😊 #GoGreen #PlasticFree

Acar Timur Tengah

Acar Timur Tengah

Kalau makan nasi arab atau menu timur tengah belum lengkap tanpa acar yang satu ini...seger dan nano2 rasanya

10 porsi
Chicken Shawarma

Chicken Shawarma

Sajian khas timur tengah (middle east). Oleh - oleh dari kelas online. . . . Source : Adelia Izza - chicken shawarma platter https://cookpad.com/id/resep/13686575-chicken-shawarma-platter?invite_token=kLT81KHUivmPMS6i7qBtVmbQ&shared_at=1601378251 . . #GA_TheNextLevel #Cookpad_CommunitySurabaya . . Note : Sy buat 1/2 porsi dan menyesuaikan bahan yg ada di rumah.

Tahu isi Timur Tengah

Tahu isi Timur Tengah

Knp dikata timur tengah??? Sebab saat masak isian tahu isi sprti toge dll itu pakai bumbu kari yg identik ke timur2 tengahan heeeheee Cuzzz Yuk🤗🤗🤗😋🤭 #TetepKenyangTanpaNasi

Kebab Turki

Kebab Turki

Turkey's food This is my sisters fav food guys and then im like too this is food #PejuangGoldenApron3

Kue arab

Kue arab

Permintaan dari seseorang kepingin kue ini banget katanya :-) :-) :-) :-)

8 porsi
15 menit